Author: admin

Kouta haji Indonesia tahun 2023 bertambah menjadi 221.000. Hal ini ditandai dengan penandatanganan kesepakatan penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M antara Indonesia dan Pemerintah Kerajaan Arab Saudi. Kesepakatan tersebut ditandatangani langsung oleh Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah di Jedah. Kuota itu terdiri atas 203.320 jemaah haji reguler, dan 17.680 jemaah haji khusus. Adapun untuk petugas, kuotanya untuk tahun ini sebesar 4.200. “Alhamdulillah misi haji 2023 dimulai. Saya menandatangani kesepakatan haji dengan Menteri Haji Saudi. Kuota haji Indonesia tahun ini sebesar 221.000 jemaah,” kata Menag dalam siaran pers, Senin (9/1/2023).…

Read More

Generasi milenial juga dikenal sebagai generasi yang terbuka, progresif, dan memiliki kepedulian yang tinggi terhadap masalah sosial dan politik. Mereka juga sering dikenal sebagai generasi yang mudah terpengaruh oleh media sosial dan teknologi. Oleh karena itu, penting bagi generasi milenial untuk terlibat dalam proses politik dan pemilu di negara mereka. Partisipasi dalam pemilu merupakan hak asasi setiap warga negara, termasuk generasi milenial. Selain itu, pemilu merupakan cara untuk memilih pemimpin yang akan mengatur negara dan membuat kebijakan yang akan berdampak pada generasi milenial di masa depan. Banyak orang milenial yang merasa tidak tertarik terlibat dalam politik karena merasa tidak memiliki…

Read More

Harga bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax resmi turun dari Rp13.900 per liter menjadi Rp12.800. Kebijakan penurunan harga Pertamax itu efektif berlaku mulai Selasa (3/1/2022) pukul 14:00. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati saat konferensi pers. Menteri BUMN Erick Thohir juga menjelaskan, bahwa penurunan harga Pertamax buntut penurunan harga minyak dunia yang semula di angka 100 dolar Amerika Serikat (AS) per barel, kini turun menjadi 79 dolar As per barel. Source : asumsi.co

Read More

Menurut laporan Momentum Works, perusahaan es krim dan minuman asal Tiongkok Mixue memiliki 21.582 gerai waralaba (franchise) yang tersebar di berbagai negara pada 2021. Jumlah tersebut menjadikan Mixue sebagai perusahaan makanan dan minuman (food and beverage/F&B) dengan gerai franchise terbanyak ke-5 di dunia. Banyaknya gerai Mixue bahkan mengalahkan Burger King dan Domino’s Pizza. Perusahaan F&B asal Amerika Serikat tersebut masing-masing memiliki 19.247 dan 18.848 gerai pada tahun lalu. Adapun Mixue tengah menjadi sorotan warganet lantaran gerainya kian menjamur di Indonesia. Gerai perusahaan milik Zhang Hongchaio ini pertama kali muncul di Indonesia pada 2020, tepatnya di Cihampelas Walk, Kota Bandung.

Read More

PT Sariguna Primatirta Tbk. (CLEO) melanjutkan ekspansi pada 2023 dengan membangun tiga pabrik baru. Tambahan pabrik tersebut akan diikuti dengan bertambahnya kapasitas produksi. Wakil Direktur Utama Sariguna Primatirta Melisa Patricia menjelaskan kapasitas produksi pabrik CLEO saat ini mencapai 4 miliar liter per tahun. Pada 2022, CLEO melakukan ekspansi melalui perluasan lima pabrik existing dan pembangunan tiga pabrik baru. CLEO telah menyelesaikan perluasan pabrik di Banjarmasin, Citeureup, dan Bojonegoro, sementara sisanya masih dalam proses pengerjaan. “Kami sedang dalam proses membangun tiga pabrik baru, yang jika mulai beroperasi akan meningkatkan kapasitas produksi sampai 33 persen menjadi 5,3 miliar liter per tahun. Dan…

Read More

Argentina berhasil juara Piala Dunia 2022. Berapa hadiah untuk Argentina usai juara Piala Dunia 2022?La Albiceleste menegaskan status penguasa Piala Dunia 2022 setelah mengalahkan Prancis pada partai final di Stadion Lusail, Senin (19/12). Argentina harus susah-payah menumbangkan Prancis. Pertandingan terpaksa diselesaikan melalui babak adu penalti setelah kedua kubu bermain imbang 3-3. Lionel Messi dan kawan-kawan berhasil keluar sebagai pemenang karena seluruh algojo penalti berhasil menyarangkan bola ke gawang. Sementara dua pemain Prancis gagal menunaikan tugasnya. Rangkaian puzzle trofi Lionel Messi pun lengkap seiring dengan gelar Piala Dunia yang diraih oleh pemain 37 tahun itu. Ini menjadi bukti tegas Messi sebagai salah satu…

Read More

PT. Bina Wisata Citra Mandiri salah satu group Babusalam Tour atau Muslimago menggelar silahturahmi bersama bersama majelis taklim Nurul Yaqin, Jum’at (16/12) kemarin. Kegiatan yang dilaksanakan di mesjid Nurul Yaqin, desa Kalawara Kecamatan Gumbasa Kabupaten Sigi tersebut d hadiri puluhan jamaah. Ketua majelis taklim dan sekaligu imam mesjid Nurul Yaqin, Moh. Juri, mengatakan sangat berterima kasih atas kedatangan Muslimago, untuk melakukan silaturahmi dan sosialisasi tentang haji dan umrah kepada jamaah. “Adanya kegiatan ini, kami jadi lebih tau bagaimana cara untuk menunaikan ibadah haji dan umrah dengan perhitungan biaya perjalanannya,” katanya. Sementara itu, Direktur Utama Muslimago, H. Ishaq , mengatakan Muslimago…

Read More

Apple mengonfirmasi bahwa pihaknya telah menjalin kerja sama cukup panjang dengan Sony dalam hal penggunaan sensor khusus untuk kamera pada perangkat iPhone. Hal itu dikonfirmasi dalam kunjungan CEO Apple Tim Cook ke fasilitas Sony dan didampingi oleh CEO Sony Kenichiro Yoshida. Mengutip GSM Arena, Rabu (14/12), Apple sebetulnya sangat ketat dalam hal membagikan informasi pemasok untuk komponen produknya kepada publik. Maka kunjungan CEO Apple ke fasilitas Sony itu menjadi sebuah pembicaraan hangat di kalangan pecinta gadget maupun para analis industri. Dalam unggahan instagram Tim Cook yang menunjukkan kunjungannya ke pabrik Sony, ia mengungkap bahwa Apple dan Sony telah bekerjasama selama…

Read More

Selebritas Deddy Corbuzier baru-baru ini menerima pangkat militer Letnan Kolonel Tituler Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) dari Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto.Juru bicara Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Dahnil Anzar Simanjuntak, mengatakan pangkat letkol tituler diberikan kepada Deddy karena kemampuannya dalam komunikasi di media sosial untuk menyebarkan pesan-pesan kebangsaan.Menurut dia, kemampuan Deddy itu bisa membantu TNI dalam menyampaikan pesan kebangsaan kepada masyarakat.Menurut PP Nomor 39 Tahun 2010 tentang Administrasi Prajurit TNI, pangkat tituler adalah pangkat yang diberikan kepada warga negara yang sepadan dengan jabatan keprajuritannya. Jabatan yang dipangku orang dengan pangkat tituler, serendah-rendahnya Letnan Dua.Pasal 29 PP itu menjelaskan…

Read More